Daftar 25 SMA Negeri Terbaik Acuan PPDB Jakarta 2024

  • Arry
  • 11 Jun 2024 17:23
Ilustrasi Siswa Sekolah SMA(@isengrapher/unsplash)

Jadwal PPDB Jakarta 2024 Jenjang SMA

A. Jalur Prestasi Akademik dan Non Akademik

Pendaftaran pemilihan sekolah: 10 - 12 Juni 2024
Proses Seleksi: 10 - 12 Juni 2024
Pengumuman: 12 Juni 2024
Lapor Diri: 13-14 Juni 2024

B. Jalur afirmasi prioritas pertama bagi anak asuh panti, anak tenaga Kesehatan yang meninggal dunia dalam penanganan Covid-19

Input ke dalam sistem: 10 - 26 Juni 2024
Proses Pengumuman: 26 Juni 2024
Lapor Diri: 27-28Juni 2024

C. Jalur afirmasi prioritas pertama bagi anak penyandang disabilitas

Pendaftaran pemilihan sekolah: 10 - 12 Juni 2024
Proses Seleksi: 10 - 12 Juni 2024
Pengumuman: 12 Juni 2024
Lapor Diri: 13-14 Juni 2024

D. Jalur afirmasi bagi penerima KJP Plus, anak dari pekerja/buruh penerima Kartu Pekerja Jakarta, anak dari pengemudi mitra Transjakarta yang mengemudikan bus kecil dan penerima Program Indonesia Pintar

Pendaftaran pemilihan sekolah: 19-21 Juni 2024
Proses Seleksi: 19-21 Juni 2024
Pengumuman: 21 Juni 2024 17.00 WIB
Lapor Diri: 22-24 Juni 2024

E. Jalur zonasi

Pendaftaran pemilihan sekolah: 24-26 Juni 2024
Proses Seleksi: 24-26 Juni 2024
Pengumuman: 26 Juni 2024 17.00 WIB
Lapor Diri: 27-28 Juni 2024

F. Jalur perpindahan tugas orangtua/wali dan atau jalur anak guru/tenaga kependidikan

Pendaftaran pemilihan sekolah: 10 - 25 Juni 2024
Verifikasi dokumen dan proses seleksi: 10 - 26 Juni 2024
Pengumuman: 26 Juni 2024 17.00 WIB
Lapor Diri: 27-28 Juni 2024

G. Jadwal PPDB Jakarta 2024 SMA Tahap 2

Pendaftaran pemilihan sekolah: 1 - 2 Juli 2024
Proses Seleksi: 1 - 2 Juli 2024
Pengumuman: 2 Juli 2024
Lapor Diri: 3-4 Juni 2024

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait