Update Perosotan Kenjeran Park Ambrol: Korban Luka Jadi 16, Pengelola Buka Suara

  • Arry
  • 8 Mei 2022 11:38
Seluncuran di Waterpark Kenjeran Park Surabaya ambrol(humas/bpbd surabaya)

Korban di RS Dr Soewandi Surabaya

1.Nama : Pra
Usia : 10 Tahun
Kondisi : Sadar,luka hematum dibagian wajah.

2.Nama : Akb
Usia : 15 Tahun
Kondisi : Dislokasi tangan kiri

3.Nama : RWP
Usia : 12 Tahun
Kondisi : Sadar, dislokasi tangan kanan & luka robek pelipis kanan

4.Nama : Has
Usia : 16 Tahun
Kondisi : Sadar, Dislokasi kaki kiri

5.Nama : RHN
Usia : 12 Tahun
Kondisi : Sadar , Nyeri di punggung belakang & nyeri di perut

6.Nama : Indr
Usia : 15 Tahun
Kondisi : Sadar, luka sobek pada dagu

7.Nama : Naf
Usia : 13 Tahun
Kondisi : Luka robek di jari kaki kanan.

8. Nama : ALS
Usia : 17 Tahun
Kondisi : Syok, Trauma ringan dan mengalami luka lecet pada kedua lutut.


Korban di RS Dr. Soetomo

1. Nama : MS sabrina
Usia : 17 tahun
Kondisi : kesadaran menurun dan nyeri pada perut

2. Nama : MR
Usia : 23 tahun
Kondisi : sadar dan mengalami robek di dagu

3. Nama : NaP
Usia : 16 tahun
Kondisi : Indikasi COR Dan nyeri dipinggul

4. Nama : Zai
Usia : 11 tahun
Kondisi : sadar dan mengalami indikasi dislokasi pergelangan tangan sebelah kanan

5. Nama : SaD
Usia : 19 tahun
Kondisi : sadar dan mengalami robek di kepala

6. Nama : Am
Usia : 16 tahun
Kondisi : sadar, mengalami Nyeri didada Dan Dislokasi bahu kiri

7. Nama : Rai
Usia : 10 tahun
Kondisi : Sadar, mengalami Sobek di paha kanan, dagu Dan Hematum Di dahi

8. Nama : MEf
Usia : 28 tahun
Kondisi : tidak sadarkan diri

- Pihak keluarga sudah mendampingi.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Berita Terkait